Kisah perjalanan Bunda Encek Firgasih bagaikan matahari yang terbit dari timur, memancarkan cahaya dan kehangatan bagi banyak orang. Layaknya sang mentari, perjalanan hidupnya penuh dengan rintangan dan perjuangan, namun tak pernah membuatnya patah semangat.
Bunda Encek Firgasih merupakan sosok inspiratif yang menunjukkan bahwa dengan tekad dan kegigihan, kita dapat mencapai mimpi-mimpi besar, tak peduli seberat apapun rintangan yang dihadapi.
“DI TENGAH HIRUK PIKUK KEHIDUPAN, TERKADANG KITA LUPA BAHWA DI BALIK SETIAP SENYUMAN, ADA CERITA YANG TAK TERDUGA. KISAH INSPIRATIF INI TERUKIR DARI TINTA KEHIDUPAN SEORANG WANITA TANGGUH, YANG TAK GENTAR MENGHADAPI RINTANGAN DENGAN SABAR, IKHLAS, TAWAKKAL, DAN SENYUM YANG TAK PUDAR”
AUTOBIOGRAFI HJ. ENCEK UR FIRGASIH, S.H., M.AP; (Raden Ratna Putri): Menerjang Badai
BUKU NON FIKSI
AUTOBIOGRAFI HJ. ENCEK UR FIRGASIH, S.H., M.AP; (Raden Ratna Putri): Menerjang Badai
Rp71.000,00
Judul: AUTOBIOGRAFI HJ. ENCEK UR FIRGASIH, S.H., M.AP; (Raden Ratna Putri): Menerjang Badai
Penulis: Hj. Encek Unguria Riarinda Figasih, S.H., M.AP
Tahun Terbit: 2024
ISBN: Belum Terbit
Harga: 71000
Ukuran Buku: 15,5 cm x 23 cm
Jumlah Halaman: 120
Jenis Buku: Non Fiksi
Reviews
There are no reviews yet.